Brilio.net - Media sosial dihebohkan dengan kabar seorang ustazah di Bekasi yang dianiaya karena berceramah mengenai sejarah PKI. Kabar ini pertama tersiar dari akun Facebook @kholidmiqdar. Postingan ini sendiri sudah dibagikan lebih dari 4.000 kali oleh warganet. "Ustd.Dra.Hj.Siti Marfuah dianiaya babak belur oleh beberapa orang tidak di kenal setelah menyampaikan Ceramah dan membahas sejarah PKI," tulis Kholid dalam postingan tersebut.

hijaber hoax makeup © 2017 brilio.net

foto: Twitter/@pus2kanopus

Tapi ternyata belakangan diketahui bahwa ini adalah kabar hoax. Foto yang dipakai oleh akun Facebook tersebut ternyata merupakan seorang hijaber bernama Watiey Abdullah. Cewek yang berprofesi sebagai makeup artist ini sering menggungah karyanya di Instagram.

Mulai dari riasan seram sampai kembaran seleb hits pernah diunggahnya. Penasaran dengan karyanya? Dilansir dari akun Instagram, @makeupbyasmawati, Minggu (26/11)

1. Riasan ini mirip sekali dengan Mr. Bean.

hijaber hoax makeup © 2017 brilio.net



2. Penggila Bollywood bakal suka dengan karya makeup ini.

hijaber hoax makeup © 2017 brilio.net



3. Potretnya ini mirip sekali dengan bintang film Ironman.

hijaber hoax makeup © 2017 brilio.net



4. Sekilas, karya ini mirip sekali dengan lukisan cat minyak.

 

5. Imajinasi Wateiy tak hanya terbatas meniru wajah orang saja.

hijaber hoax makeup © 2017 brilio.net



6. Hati-hati, siapa tahu cewek cakep ini menyelinap di belakangmu.

 

7. Judulnya sih putri duyung yang cantik. Tapi kok jadi serem ya?

hijaber hoax makeup © 2017 brilio.net



8. Seleb hits Justin Bieber juga pernah diperankan oleh cewek cantik ini.

 

9. Yang kenal dengan badut ini pasti pernah bergidik ngeri.

hijaber hoax makeup © 2017 brilio.net



10. Tak melulu seram, ada juga karya seni yang menakjubkan.

hijaber hoax makeup © 2017 brilio.net