Brilio.net - Ada ungkapan yang menyebut 'sebuah foto yang bagus mampu menyisakan pertanyaan yang tak kunjung terjawab'. Apakah kamu sepakat dengan itu? Sebuah foto yang bagus bisa dinilai dari kejelasan objek. Bisa pula dari tingkat kemampuan membuat orang takjub. Bisa pula dari sisi abstraknya. Dan lain sebagainya.

Nah kali ini brilio.net menyajikan foto-foto surealis karya Ljubodrag Andric. Seperti dikutip dari Art People. Dia adalah fotografer asal Yugoslavia. Dia berasal dari keluarga seniman dan telah tertarik dalam fotografi sejak usia 15 tahun, mulai karier profesional sejak 21 tahun. Dia pernah bekerja di Italia dan Kanada. Gaya foto Andric khas mengombinasikan visual sederhana dan suasana hati.

"Sebuah foto yang bagus semestinya selalu meninggalkan beberapa tanya yang tak kunjung terjawab. Tetap menciptakan ketertarikan setiap melihat dari sisi lain," katanya seperti dikutip dari Art People.

Berikut ini foto-fotonya. Apakah kamu berpikir keras dan punya ganjalan setelah melihat foto-foto ini?

 

1. Sesosok wanita yang terombang ambing dalam botol di lautan.

Surealis Andric  © 2017 artpeople

 

2. Mengganti bola lampu duduk.

Surealis Andric  © 2017 artpeople

 

3. Apakah foto ini berarti seorang wanita ingin bisa melancong ke mana-mana?

Surealis Andric  © 2017 artpeople

 

4. Apa yang kamu pikirkan tentang gambar ini?

Surealis Andric  © 2017 artpeople

 

5. Sapi di tengah laut?

  Surealis Andric  © 2017 artpeople

 

6. Maksudnya bayi merasa terkungkung kali ya?

Surealis Andric  © 2017 artpeople

 

7. Sapi menunggang kuda. Ada kritik apa yang ingin disampaikan?

Surealis Andric  © 2017 artpeople

 

8. Apakah ini yang namanya di atas angin? heuheu.

Surealis Andric  © 2017 artpeople

 

9. Kamu bisa menangkap maksudnya?

Surealis Andric  © 2017 artpeople

 

10. Apa yang kamu pikirkan tentang foto ini?

Surealis Andric  © 2017 artpeople