Brilio.net - Produk minyak goreng sudah jadi kebutuhan pokok rumah tangga yang harus terpenuhi. Apalagi bagi pelaku usaha kuliner, kebutuhan minyak goreng sangat tinggi.

Jadi bisa dibayangkan bukan, jika minyak goreng yang biasanya mudah ditemukan di pasaran tiba-tiba mengalami kelangkaan? Kelangkaan minyak goreng bisa dipengaruhi oleh naiknya permintaan dan turunnya sisi penawaran.

Alhasil banyak masyarakat yang berburu minyak di saat terjadi kelangkaan. Momen-momen lucu berburu minyak ini juga tergambar lewat status di media sosial. Seperti apa kira-kira statusnya? Berikut brilio.net himpun dari berbagai sumber, Senin (28/2).

1. Ayo, Bunda yang lagi nyari minyak, ini ada kemasan mininya.

status berburu minyak © berbagai sumber

foto: Twitter/@txtdrstoryWA

2. Biar nggak pada rusuh pas antre beli minyak goreng.

status berburu minyak © berbagai sumber

foto: Twitter/@txtfrombrand

3. Ketika bapak-bapak disuruh beli minyak goreng be like...

status berburu minyak © berbagai sumber

foto: Facebook/Feraldo Sihombing

4. Bu Juleha minta tolong pengertiannya, ya.

status berburu minyak © berbagai sumber

foto: Twitter/@amin_agustin

5. Minyak goreng lakunya nggak seberapa, tapi ganti rugi kerusakannya yang parah.

status berburu minyak © berbagai sumber

foto: Facebook/Amsori Maulana

6. Wait, emang ada minyak goreng merek omicron?

status berburu minyak © berbagai sumber

foto: Twitter/@pahpoh918

7. Coba gorengnya pakai pasir, bu. Siapa tahu matang.

status berburu minyak © berbagai sumber

foto: Twitter/@l1nt4ng_k1n4nti

8. Gandeng satu keluarga buat antre minyak goreng.

status berburu minyak © berbagai sumber

foto: Twitter/@ndagels

9. Bahkan sekarang ada yang harus menyertakan fotokopi KTP dan kartu vaksin.

status berburu minyak © berbagai sumber

foto: Twitter/@oppimelindasari