Baterai menjadi satu komponen penting yang diperhatikan banyak orang sebelum membeli sebuah handphone. Umumnya, orang akan memilih smartphone yang memiliki daya besar agar bisa awet.

Tapi tahukah kamu, jika baterai HP yang nggak dirawat dengan baik justru bisa merusak performa HP itu sendiri? Ada beberapa kebiasaan saat mengisi daya yang justru membuat baterai tidak awet. Salah satunya adalah kebiasaan mengisi daya HP saat kondisi mendekati lowbat dan membiarkannya terisi penuh hingga 100%.

Dua kebiasaan yang sering dilakukan banyak orang tersebut justru bisa jadi penyebab baterai nggak awet. Kok bisa? Simak ulasan lengkapnya di video Brilio ini ya